Setelah Anda mengetahui jenis kulit Anda, selanjutnya Anda wajib mengetahui kebutuhan kulit Anda alias masalah apa di wajah Anda yang ingin ditangani.
Inilah 3 kategori Skin Care yang ditawarkan Oriflame.
1. BASIC Skin Care/ Perawatan Dasar Kulit.
Skin Care didalam kategori ini direkomendasikan bagi Anda yang hanya ingin mempertahankan kebersihan, kelembapan dan kesegaran kulit.Dapat digunakan oleh semua usia (mulai remaja hingga tua).Tidak mengandung formula khusus anti aging namun produk ini berfokus pada perawatan dasar, bukan untuk memperbaiki problem kulit spesifik.
Ada 3 merek Basic Skin Care yang dimilili Oriflame:
🌸 LOVE NATURE , perawatan kulit dasar berbasis alam, yang menawarkan hidrasi penting dan melembabkan kulit bagi Anda yang ingin hanya mempertahankan kebersihan, kelembapan dan kesegaran kulit.
🌸 Pure Skin : untuk kulit berminyak dan berjerawat
🌸 Essential Series
2. PERFORMING SKIN CARE/ Perawatan Kulit Performa Tinggi dengan series Optimals.
Optimals adalah merek yang paling tepat bagi Anda yang mencari perlindungan sehari-hari dan pendekatan anti-penuaan yang lebih ringan.Kinerjanya divalidasi dengan tes konsumen.
3. ADVANCED PERFORMING SKIN CARE / Perawatan Kulit Performa Lanjutan dengan series NovAge.
Series Novage adalah produk premium perawatan kulit Oriflame, yang menyediakan solusi anti-penuaan.
Diformulasikan untuk mengatasi masalah kulit tertentu seperti keriput, warna kulit tidak merata, ketegasan hilang, bintik-bintik usia dan sebagainya.Novage mengandung teknologi yang sangat inovatif dan hasilnya dibuktikan dengan uji klinis dan konsumen.
Ini direkomendasikan bagi Anda yang sudah mengalami penuaan pada level lanjutan.
Skin Care yang mana yang cocok untuk Anda?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar